Organisasi Ibu kota dan Kota Islam Internasional

Organisasi Ibu kota dan Kota Islam

Organisasi Ibu kota dan Kota Islam (Arab: منظمة العواصم والمدن الإسلامية‎, bahasa Inggris: Organisation of Islamic Capital and Cities, bahasa Perancis: Organisation des Capitales et Villes Islamiques) disingkat dengan OICC adalah sebuah organisasi/Lembaga Swadaya Masyarakat internasional yang didirikan pada tahun 1980. Organisasi ini bermarkas di Mekkah, Arab Saudi dan tidak memiliki kegiatan dan hubungan politik, tidak mencampuri urusan kenegaraan, dan kegiatan-kegiatan organisasi ini terkonsentrasi dalam pencampaian tujuan kerangka pembangunan berkelanjutan berkenaan permukiman manusia.
Lambang dan Bendera OICC 
Organisasi ini memiliki 141 anggota yang terdiri dari ibu kota dan kota, yang berasal dari 54 negara anggota Organisasi Kerja Sama Islam di 4 benua, yaitu Asia, Afrika, Eropa dan Amerika Selatan, juga terdapat 8 kota anggota pengamat yang bukan merupakan anggota Organisasi Kerja Sama Islam, 14 anggota tidak penuh dari Kementerian, Organisasi, Universitas, Pusat Riset dari negara-negara Islam yang memiliki hubungan sesuai dengan kegiatan dan tujuan organisasi. Bahasa resmi organisasi ini adalah bahasa Arab, bahasa Inggris dan bahasa Perancis.
Situs Resmi: www.oicc.org
Sumber keuangan organisasi ini berasal dari keikutsertaan tahunan anggota, hibah anggota, pribadi, organisasi, pemerintah kota, pemerintah dan pemasukan dari investasi organisasi.
https://id.wikipedia.org/wiki/Organisasi_Ibu_kota_dan_Kota_Islam

Komentar

Wayang Kulit Gagrak Surakarta

Wayang Kulit Gagrak Surakarta
Jendela Dunianya Ilmu Seni Wayang

Jika Anda Membuang Wayang Kulit

Menerima Buangan Wayang Kulit bekas meski tidak utuh ataupun keriting, Jika anda dalam kota magelang dan kabupaten magelang silahkan mampir kerumah saya di jalan pahlawan no 8 masuk gang lalu gang turun, Jika anda luar kota magelang silahkan kirim jasa pos atau jasa gojek ke alamat sdr Lukman A. H. jalan pahlawan no 8 kampung boton balong rt 2 rw 8 kelurahan magelang kecamatan magelang tengah kota magelang dengan disertai konfirmasi sms dari bapak/ ibu/ sdr siapa dan asal mana serta penjelasan kategori wayang kulit bebas tanpa dibatasi gagrak suatu daerah boleh gaya baru, gaya lama, gaya surakarta, gaya yogyakarta, gaya banyumasan, gaya cirebonan, gaya kedu, gaya jawatimuran, gaya madura, gaya bali, maupun wayang kulit jenis lain seperti sadat, diponegaran, dobel, dakwah, demak, santri, songsong, klitik, krucil, madya dll

Postingan Populer